Manfaat Dari Hair Emulsion dan Hair Oil

Apa sebenarnya keuntungan dari emulsion dan hair oil?  Emulsion dan hair oil sering digunakan di salon rambut sebelum blow dry atau sebagai sentuhan akhir setelah styling. Fungsi dari emulsion dan hair oil berbeda dari treatment dan conditioner. Treatment memberikan gizi kepada rambut, dimana conditioner memberikan sentuhan lembut ; kedua produk harus dibilas setelah pemakaian. Hair